Sujiadi (52) terus mencari penyebab kematian putra keduanya yang ditemukan tewas di Jalan Raya Tenaru, Driyorejo, Kabupaten Gresik Jawa Timur dengan luka di kepala, Minggu (12/9/2021) lalu. Ia rela meninggalkan pekerjaannya sebagai montir dan harus bolak balik dari rumahnya di Desa Petiken, Kecamatan Driyorejo, ke kantor Satlantas Polres Gresik untuk memberikan keterangan. Sujiadi meyakini putranyaRead More